39 Pesawat China Masuk Wilayahnya, Taiwan Peringatkan Beijing, Kirim Pesawat Tempur dan Sistem Rudal
Hubungan China dan Taiwan kembali memanas pada Sabtu (2/10/2021), melaporkan. Sebanyak 39 pesawat angkatan udara China dikabarkan telah memasuki zona pertahanan udara Taiwan, kata Kementerian Pertahanan di Ibu Kota Taipei. […]
» Read more